Bilangan Zikir dalam Khatm Khwajagan



Pertanyaan:
Assalamalaikum wa Rahmatullahi wa Barakatuhu,
Mohon petunjuknya, ketika kita membaca bagian pertama dari Katham Kwajagan, apakah harus membaca sesuai dengan jumlah yang telah ditentukan, misalnya Surat Fatiha (7), shalawat (10), Alam Nashrah (7), Al-Iklash (11),  Fatiha (7), shalawat (10) atau apakah ada variasi jumlahnya?
Terima kasih banyak.  Semoga Allah (swt) membalas segala kebaikan Anda dengan balasan berlimpah.
Syukran

Jawaban:
`Alaykum Salam,
Jumlah-jumlah tersebut tidak dipilih secara acak secara acak tetapi terserah pada imam zikir untuk memendekannya jika ia melihat ada hikmah tertentu, misalnya karena waktu yang sempit.

Hajj Gibril Haddad

Tidak ada komentar:

Posting Komentar