Dosa Dihapus Setelah Selesai Umrah



Pertanyaan:
Aslaam walkium semoga Allah memberi umur panjang pada Mawlana Sheikh Nazim, Mawlana Sheikh Hisyam Kabbani dan tim eShaykh
Saya baru melakukan umrah. Saya ingin tahu apakah dosa-dosa saya telah dihapuskan atau apakah dosa dihapuskan hanya ketika melakukan haji?
Khudahafiz

Jawaban:
wa `alaykum salam,
Menurut hadis ini, umrah mempunyai suatu keutamaan:
Abu Hurairah (ra) meriwayatkan bahwa Rasulullah (s) bersabda, “Antara umrah yang satu dengan umrah berikutnya terdapat penebusan dosa-dosa yang terjadi di antaranya.” (Bukhari, Muslim)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar